Soal Latihan Ujian Akhir Berstandar Nasional (UASBN) Ilmu Pengetahuan Alam

Soal Latihan Ujian Akhir Berstandar Nasional (UASBN)

Mata Pelajaran : ILMU PENGETAHUAN ALAM

Pilihlah jawaban yang paling tepat !

1. Perburuan terhdap ikan paus di daerah tertentu dapat mengakibatkan populasi hewan tersebut …

a. tetap

b. berkurang

c. bertambah

d. berkembang

2. Gajah merupakahn salah satu hewan langka. Gajah banyak diburu untuk diambil gadingnya. Oleh karena itu, gajah perlu dilindungi agar …

a. jumlahnya semakin sedikit

b. tidak mengalami kepunahan

c. menghasilkan gading yang banyak

d. memberi keuntungan bagi manusia

3. Sumber energi alternatif yang paling murah adalah …

a. matahari dan angin

b. matahari dan gas alam

c. air terjun dan gas alam

d. panas bumi dan batubara

4. Fungsi karbohidrat bagi tubuh adalah …

a. sumber tenaga

b. pelarut vitamin

c. pengganti sel yang rusak

d. pengatur proses dalam tubuh

5. Budi memarkir sepedanya di tempat yang panas, tiba-tiba ban sepedanya meletus. Peristiwa tersebut dipastikan oleh udara di dalam ban …

a. memuai

b. menekan

c. menguap

d. menyusut

Lebih lengkapnya soal di atas dapat download link di bawah ini !

Soal Latihan Ujian Akhir Berstandar Nasional (UASBN ) Ilmu Pengetahuan Alam

Tentang Bamboseducation

Blog Pendidikan, Pelatihan, dan Bimbingan Belajar
Pos ini dipublikasikan di BANK SOAL, BERANDA, DOWNLOAD, SOAL IPA, SOAL KELAS ENAM, UASBN - UN. Tandai permalink.

Tinggalkan komentar