Soal Ulangan Formatif Keempat Ilmu Pengetahuan Alam Kelas Enam Semester Dua

Soal Ulangan Formatif Keempat

Mata Pelajaran : ILMU PENGETAHUAN ALAM

Kelas  : VI ( Enam )

Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar !

  1. Gugusan bintang yang berdekatan disebut …
  2. Planet melakukan dua macam gerakan yaitu … dan …
  3. Perbandingan gravitasi bulan dan bumi adalah …
  4. Tahun komariah lamanya 354 hari. Jumlah itu diperoleh dari perhitungan …
  5. Bayangan umbra ditunjukkan oleh huruf …
  6. Masa revolusi bulan terhadap bumi mengeluarkan waktu …
  7. Penanggalan komariah berdasarkan atas …
  8. Gerhana bulan terjadi pada saat bulan …
  9. Pada saat gerhana matahari, bila bayangan inti bulan tidak sampai ke bumi, akan terjadi gerhana berbentuk …
  10. Pasang surut air laut sangat dipengaruhi oleh …

Lebih lengkapnya soal di atas dapat download di bawah ini !

Soal Ulangan Formatif Keempat Ilmu Pengetahuan Alam Kelas Enam Semester Dua

Tentang Bamboseducation

Blog Pendidikan, Pelatihan, dan Bimbingan Belajar
Pos ini dipublikasikan di BANK SOAL, BERANDA, DOWNLOAD, SOAL IPA, SOAL KELAS ENAM, SOAL ULANGAN FORMATIF. Tandai permalink.

Tinggalkan komentar