SOAL ULANGAN FORMATIF PKN KESATU KELAS LIMA SEMESTER DUA

Ulangan Formatif Kesatu

Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan

SEMESTER DUA

Kelas : V ( Lima )

I.        Isilah titik – titik di bawah ini dengan jawaban yang benar !

  1. Organisasi pemerintah terendah adalah …
  2. Puskesmas melayani di bidang  …
  3. Posyandu singkatan dari …
  4. Tut Wuri handayani adalah semboyan dari …
  5. Gambar timbangan dalam lambang koperasi artinya …
  6. Kebebasan mengeluargkan pendapat diatur oleh UUD 1945 pasal …
  7. Tugas utama seorang pelajar adalah …
  8. Kekuasaan tertinggi dalam koperasi adalah …
  9. Organisasi adalah …
  10. Kebebasan menganut agama di atur oleh UUD 1945 pasal …

 

II.     Jawablah pertanyaan – pertanyaan di bawah ini dengan benar !

  1. Sebutkan tujuan organisasi sekolah !
  2. Berikan tiga contoh organisasi politik !
  3. Berikan tiga contoh organisasi non pemerintahan !
  4. Sebutkan tugas kepala sekolah !
  5. Sebutkan guru di sekolah !
 Lebih lengkapnya soal di atas dapat doawnload di bawah ini !

Tentang Bamboseducation

Blog Pendidikan, Pelatihan, dan Bimbingan Belajar
Pos ini dipublikasikan di BANK SOAL, BERANDA, DOWNLOAD, SOAL KELAS LIMA, SOAL PKN, SOAL ULANGAN FORMATIF. Tandai permalink.

2 Balasan ke SOAL ULANGAN FORMATIF PKN KESATU KELAS LIMA SEMESTER DUA

  1. joenaselirembang berkata:

    Reblogged this on Joen Aselirembang and commented:
    salam kenal pak

Tinggalkan komentar